Itulah
kata yang teringat pertama kali.

Harus
kuakui situasi sulit kali ini memaksaku untuk berkeluh kesah kepada mereka
semua. Aku tidak terbiasa dengan semua cara ini dan itu benar-benar
membuat kaku saat mengutarakan keinginan.
Ini
sebuah keajaiban.
Ya,.. memang sebuah keajaiban karena bila bukan atas dasar ketulusan,
mereka semua bisa saja tidak memberikan solusi dan hanya berucap “ maaf
situasinya tidak pas, tidak ada yang bisa dilakukan untuk membantu.
Thanks
to you all..
No comments:
Post a Comment
Please leave acomment.
I`ll Reply it soon